Malam hari menjadi waktu di mana kamu beristirahat setelah padatnya aktivitas seharian. Tubuh dan pikiran sejenak melepaskan penat.
Namun sebelum tidur, tak sedikit orang yang berpikir atau merenung atas kejadian sepanjang hari tadi. Dimulai dari bangun tidur, apa saja yang telah kamu alami.
Ada yang merasa bahagia, sedih, gagal, marah, dan perasaan lainnya. Usut punya usut, semua perasaan itu bisa membuat tidur kamu nggak nyenyak. Segala pikiran dan beban mungkin bisa terbawa, membawa pengaruh besar hingga esok hari lho. Akan terbayang-bayang hal apa saja yang belum beres dilakukan pagi atau siang harinya.
Supaya pikiran lebih tenang, buatlah renungan diri. Sebelum tidur, berdoa dan buat permohonan pada Tuhan. Mohon petunjuk jalan mana yang harus kamu ambil untuk menghadapi hari esok. Agar segala masalah bisa beres dan makin baik dibanding hari sebelumnya..guys
Martine ae
Tidak ada komentar:
Posting Komentar